Ketua APSI Barito Timur, Sosialisasikan IKM dan PMM di SDN Mawani dan SMPN Satap 2 Patangkep Tutui
APSI Barito Timur
Gambar : dok.kompasiana
KANGJO.NET, Tamiang Layang. Ketua APSI Kabupaten Barito Timur yang akrab dipanggil Kangjo sebagai Narasumber kegiatan Sosialisasi Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) dan Platform Merdeka Mengajar (PMM) di SDN Mawani akan dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 9 November 2022. Diikuti oleh Kepala Sekolah dan Guru SDN Mawani, SMPN Satu Atap 2 Patangkep Tutui.
IKM atau Implementasi Kurikulum Merdeka, diberlakukan mulai tahun ajaran 2022/2023. Setiap satuan pendidikan dipersilahkan memilih dari 3 opsi, yaitu:
1. Mandiri Belajar
Kurikulum 2013, menerapkan nuansa Kurikulum merdeka dalam PBM dan Asesmen Lieterasi dan Numerasi
2. Mandiri Berubah
Kurikulum Merdeka untuk kelas 1, 4, 7, 10 tersedia di PMM
Kurikulum 2013 untuk kelas 2, 3, 5, 6, 8 dan 9, 11, 12
Perangkat ajar, modul ajar dll tersedia di PMM
Asesmen Literasi dan Numerasi
3. Mandiri Berbagi
Kurikulum Merdeka untuk kelas 1, 4, 7, 10, bikin sendiri
Kurikulum 2013 untuk kelas 2, 3, 5, 6, 8 dan 9, 11, 12, bikin sendiri
Perangkat ajar, modul ajar, bikin sendiri
Asesmen Literasi dan Numerasi
Berbagi ke sekolah imbas
Berikut ini Materi Bimbingan Teknis Implementasi Kurikulum Merdeka untuk SMP dan MTS yang bisa didownload, sebagai bahan persiapan pelaksanaan IKM:
(USER: administrator dan PASSWORD: administrator)
ABSENSI BIMTEK silahkan Klik (DISINI)
Aplikasi Raport silahkan Download (DISINI)
Materi POWER POINT, silahkan Download (DISINI)
Materi PELATIHAN MANDIRI, silahkan Download (DISINI)
Materi ASESMEN MURID, silahkan Download (DISINI)
Materi PERANGKAT AJAR, silahkan Download (DISINI)
Materi BUKTI KARYA, silahkan Download (DISINI)
Semoga Bermanfaat